SuaraJogja.id - Pertengahan tahun selalu menjadi momen menegangkan sekaligus menyenangkan bagi para siswa sekolah. Pasalnya dalam momen ini hasil belajar para siswa ini dibagikan oleh guru mereka ke orang tua.
Sama halnya yang dilakukan salah satu sekolah yang akan membagikan hasil rapot mereka ke para orang tua namun salah satu guru tidak datang untuk membagikan raport.
Momen tersebut menghebohkan para wali murid yang sudah menunggu dari jadwal pengambilan rapor yang telah ditentukan.
Video yang diunggah akun @sejutaumat.id ini membuat warganet iba, karena guru yang tidak datang membagikan rapot tersebut ternyata dikabarkan meninggal dunia.
Sebelum mengetahui kabar tersebut, para wali murid yang sudah datang dari pukul 07.00 WIB ini menanyakan kejelasannya ke guru tersebut.
Hingga pukul 09.30 WIB, guru-guru lainnya tidak bisa menghubungi guru yang tidak hadir tersebut dan mendapatkan amukan dari wali muridnya yang telah menunggu lama.
Terlihat dalam video tersebut, beberapa orang tua wali murid mendatangi salah satu guru di depan kelas dan mempertanyakan kejelasan hal tersebut.
Namun setelah maghrib, pihak sekolah mendapatkan kabar bahwa guru yang tidak hadir tersebut dikabarkan meninggal dunia.
“Pengambilan rapor, wali murid udah datang dari jam 7 pagi tapi gurunya nggak ada kabar dan wali murid marah ke guru lainnya. Akhirnya dapat kabar dari habis maghrib ibu gurunya meninggal dunia,” tulis dalam keterangan tersebut.
Baca Juga: Tolak Aturan Wajib Vaksin Siswa SD, Ratusan Wali Murid Geruduk DPRD Kota Padang
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram.
Berita Terkait
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Gus Ipul Tegaskan Murid Sekolah Rakyat Tak Boleh Kerja Sampingan: Kebutuhan Ditanggung Negara
-
Batas Waktu Pencairan TPG Berapa Hari, Cek Fakta Benarkah Hanya 14 Hari
-
Pemerintah Lebih Pilih Guru ASN dan PPPK untuk Sekolah Rakyat, Ini Kata Mensos
-
Tak Sekadar Olahraga, Sekolah Ini Gelar Fun Run Untuk Angkat Nilai Kebersamaan dan Solidaritas
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan