Profil Suharsono, Nyalon Bupati Periode Kedua di Pilkada Bantul 2020

Suharsono akan bertarung dengan wakilnya saat ini, Abdul Halim Muslim, yang juga mencalonkan diri sebagai Bupati Bantul pada Pilkada 2020.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Sabtu, 29 Agustus 2020 | 12:53 WIB
Profil Suharsono, Nyalon Bupati Periode Kedua di Pilkada Bantul 2020
Ilustrasi wawancara sosok Bupati Bantul, Suharsono. [Suara.com / Foto: Eleonora / Olah gambar: Aldie]

Lalu pada 2015 ia pensiun dari profesi sebagai polisi dan mendaftarkan diri dalam Pilkada Bantul 2015.

Dalam kontestasi kala itu, dengan perolehan suara sebesar 53 persen, pasangan Suharsono-Abdul Halim Muslih berhasil mengungguli pasangan petahana Hj Sri Surya Widati-Misbakhul Munir.

Kemenangannya saat itu pun terbilang mengejutkan untuk berbagai pihak karena ia mulanya maju dari partai yang sama dengan Hj Sri Surya Widati.

Dirinya pun sempat dianggap sebagai "calon boneka" dengan tujuan memuluskan pencalonan periode kedua Hj Sri Surya Widati.

Baca Juga:Didukung 7 Parpol, Paslon Halim-Joko Percaya Diri Hadapi Suharsono-Totok

Namun, Suharsono membantah anggapan tersebut dan mengaku serius dalam pencalonannya sebagai Bupati Bantul.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak