Muhammadiyah Larang Gelar Kuliah Luring, UMY Tetap Jalan Terus

Mulai Senin ini UMY memulai lagi kegiatan belajar mengajar secara luring atau tatap muka

Galih Priatmojo
Senin, 14 September 2020 | 06:49 WIB
Muhammadiyah Larang Gelar Kuliah Luring, UMY Tetap Jalan Terus
Kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. [Kontributor / Putu Ayu Palupi]

"Inisiatif pembukaan kegiatan pembelajaran atau perkuliahan saat ini dikhawatirkan tidak akan banyak membantu dari sisi kelangsungan AUM namun dapat menimbulkan krisis yang lebih panjang akibat kemungkinan terjadinya penularan di lingkungan sekolah, madrasah, pesantren, perguruan tinggi yang akan menjadi tanggungjawab penuh bagi pimpinan AUM tersebut," imbuhnya.

Kontributor : Putu Ayu Palupi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak