12 Warga Wadas Ditangkap, Petang Ini LBH Jogja Datangi Mapolres Purworejo

Ada sebanyak 12 orang yang ditangkap saat bentrok di Desa Wadas.

Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 23 April 2021 | 19:18 WIB
12 Warga Wadas Ditangkap, Petang Ini LBH Jogja Datangi Mapolres Purworejo
Tangkapan layar ratusan warga Desa Wadas, Kecamatan Bener Kabupaten Purworejo, terlibat bentrok dengan anggota kepolisian dan TNI, Jumat (23/4/2021). [Instagram @wadas_melawan]

Sebelumnya diberitakan, ratusan warga Desa Wadas, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo terlibat bentrok dengan anggota kepolisian dan TNI, Jumat (23/4/2021) siang.

Bentrokan itu buntut penolakan warga terhadap rencana pengukuran dan pematokan lahan desa untuk penambangan material guna pembangunan Bendungan Bener di desa setempat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak