Dituduh Senggol Spion, Pengemudi Mobil Damkar Diminta Ganti Rugi

Peristiwa terjadi saat petugas damkar melaju dengan kecepatan tinggi menuju lokasi kebakaran di Jragum, Ngeposari, Semanu, Gunungkidul, Jumat siang.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Sabtu, 15 Mei 2021 | 20:02 WIB
Dituduh Senggol Spion, Pengemudi Mobil Damkar Diminta Ganti Rugi
Pengemudi mobil damkar dituduh menyenggol spion dan diminta ganti rugi saat menuju lokasi kebakaran di Pedukuhan Jragum, Kalurahan Ngeposari, Kapanewon Semanu, Kabupaten Gunugnkidul, Jumat (14/5/2021) siang. - (Kontributor SuaraJogja.id/Julianto)

Sementara itu, Wakil Ketua DPRD Gunungkidul Heri Nugroho menuturkan, pasca kejadian tersebut beberapa petugas damkar mengadu tentang kejadian kemarin. Pihaknya pun akan segera berkoordinasi dengan stake holder lain untuk agar persoalan tersebut tidak kembali terulang.

" UU Lalu lintas jelas memberikan prioritas mobil damkar dalam menjalankan tugasnya. Dengan adanya peristiwa ini akan menjadi catatan kurang baik dan trauma bagi petugas damkar. Maka saya mohon saling menghormati tugas dan kewajiban, patuh pada aturan yang berlaku dan berikanlah toleransi bagi para petugas Pemadam yang baru menjalankan tugasnya baik dilokasi maupun perjalanan yang melintasi jalan raya," kata Heri.

Kontributor : Julianto

Baca Juga:Dua Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp100 Juta Lebih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak