Berbicara soal promo, ShopeePay kembali menyelenggarakan salah satu kampanye terbesar tahunannya, 9.9 Super ShopeePay Deals dengan sederet promo menguntungkan untuk memfasilitasi kebutuhan belanja kamu. Selama periode 28 Agustus - 12 September, kamu bisa menikmati Voucher Cashback 100% serta Flash Sale Voucher Rp1 untuk berbelanja kebutuhan harian di ratusan merchant ShopeePay, seperti Alfamart, Indomaret, IDMarco, Yogya Online, Pasarnow, dan masih banyak lagi. Tidak hanya belanja kebutuhan harian, kamu juga bisa memanfaatkan promo untuk membeli stok multivitamin dan obat di Alodokter serta belanja items fashion serta skincare di sederet merchant yang berpartisipasi. Lebih lagi, kamu bisa mendapatkan bonus emas setiap hari dengan bermain Gosok ShopeePay.
Nikmati pengalaman belanja lebih hemat serta menguntungkan dengan ShopeePay dan cari tahu lebih lanjut mengenai promo 9.9 Super ShopeePay Deals serta merchant favoritmu di sini.