Jelang Nataru, Penumpang Pesawat di Bandara Adisutjipto Meningkat Tajam

Rute Jogja-Bali banyak yang diminati masyarakat.

Eleonora PEW | Rahmat jiwandono
Rabu, 08 Desember 2021 | 16:19 WIB
Jelang Nataru, Penumpang Pesawat di Bandara Adisutjipto Meningkat Tajam
Sejumlah penumpang menunggu di Terminal B Bandara Internasional Adisutjipto Yogyakarta, Jumat (20/3/2020). - ( SuaraJogja.id/Muhammad Ilham Baktora)

"Jadi adanya rute itu pulang pergi Jogja-Bali atau sebaliknya penuh terisi. Ini saya kira kabar baik untuk Adisutjipto," katanya.

Perihal batalnya PPKM level 3 saat Nataru disambut baik. Pasalnya, calon penumpang pesawat yang akan bepergian dengan menerapkan protokol kesehatan (prokes) akan banyak.

"Artinya kemungkinan masyarakat akan bepergian dengan menggunakan prokes yang ketat. Saya kira ini akan ada lonjakan juga."

"Antisipasinya kami sudah diinspeksi oleh otoritas bandara dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk kesiapan bandara dalam penyelenggaraan Nataru," katanya.

Baca Juga:Tak Ada PPKM Level 3, Pemkot Jogja Gelar Operasi Ini Saat Libur Nataru

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak