Pemain NBA Pesan Baju ke Pemilik Batik Merah Putih, Pengin Motif Ini

Justin Holiday mendadak menjadi perbincangan di dunia maya setelah pemain Indiana Pacers tersebut memesan batik tulis produksi Blitar.

Eleonora PEW
Kamis, 10 Februari 2022 | 19:50 WIB
Pemain NBA Pesan Baju ke Pemilik Batik Merah Putih, Pengin Motif Ini
Pebasket NBA Justin Holiday mengenakan batik asal Blitar, Jawa Timur. [Instagram/@justholla7]

Bagi Yogi, melayani pesanan Holiday adalah hal istimewa terlebih dia memang penggemar berat basket dan pernah tergabung menjadi pemain CLS Surabaya saat masih remaja pada 2002/2003.

“Meski dia memesan batik, saya belum pernah ketemu Justin. Saya ingin sebenarnya mengantarkan pesanannya langsung tapi karena berbagai keterbatasan mungkin nanti dikirim dengan ekspedisi. Tapi rencananya tahun ini dia ingin ke Indonesia dan itu semoga menjadi momen saya ketemu dia," jelas Yogi. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak