Puncak Kasus Covid-19 di Kota Yogyakarta Diprediksi Terjadi Dua Pekan Mendatang, Begini Penjelasan Pemkot

berdasarkan studi yang dilakukan sebelumnya, sebanyak 87 persen pasien positif Covid-19 mengalami gejala ringan.

Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
Selasa, 15 Februari 2022 | 08:57 WIB
Puncak Kasus Covid-19 di Kota Yogyakarta Diprediksi Terjadi Dua Pekan Mendatang, Begini Penjelasan Pemkot
Ilustrasi virus corona. [Antara]

"Namun ada juga yang kita arahkan ke selter-selter. Kebanyakan pelaku perjalanan dan orang luar kota yang melakukan isolasi di sana (selter). Terdapat 27 orang luar Jogja yang isolasi di selter," kata dia.

Heroe menjelaskan bahwa total kamar isolasi di Jogja terdapat 274 kamar. Sebanyak 50 kamar merupakan tempat isolasi intensif. Sehingga totalnya ada 324 kamar yang tersedia di Jogja. 

"Sejauh ini ada 10 ruang isolasi intensif yang terpakai. Selanjutnya untuk kamar isolasi non intensif ada 88 yang terisi (termasuk 27 orang luar Jogja). Jumlahnya masih cukup hingga saat ini," kata dia.

Baca Juga:Sebanyak 1.500 Siswa di Skrining, Tujuh Siswa di Kota Yogyakarta Dinyatakan Positif Covid-19

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak