Danais Tak Bisa untuk BLT, BPK Pertanyakan Tingginya Angka Kemiskinan DIY

DIY harus mempercepat akselerasi penanggulangan kemiskinan karena saat ini masih jadi permasalahan

Galih Priatmojo
Jum'at, 08 April 2022 | 18:27 WIB
Danais Tak Bisa untuk BLT, BPK Pertanyakan Tingginya Angka Kemiskinan DIY
Anggota VI BPK RI, Nyoman Adhi Suryadnyana, Gubernur DIY Sri Sultan HB X dan Ketua DPRD DIY Nuryadi di DPRD DIY, Jumat (08/04/2022). [Kontributor / Putu Ayu Palupi]

“Orang miskin tidak bisa ditambahi duit. Misalnya sekarang rata-rata orang miskin klasifikasi di Jogja 420 [ribu per kapita] kita kasih Rp 500[ribu]. Nggak miskin lagi toh. Tapi 800 dibelanjakan tapi disimpan, tidak otomatis kalau hanya dikasih sekali, besok tidak dikasih lagi tetap akan turun [angka kemiskinan]," imbuhnya.

Kontributor : Putu Ayu Palupi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak