Heboh Anggota DPR Tonton Video Porno Saat Sidang Vaksin, Ini 5 Anggota Dewan Lainnya yang Pernah Kepergok Kasus Serupa

untuk kesekian kalinya muncul anggota DPR yang kepergok tonton video porno saat sidang

Galih Priatmojo
Minggu, 10 April 2022 | 13:21 WIB
Heboh Anggota DPR Tonton Video Porno Saat Sidang Vaksin, Ini 5 Anggota Dewan Lainnya yang Pernah Kepergok Kasus Serupa
Anggota DPR RI diduga sedang menonton film porno saat mengikuti sidang Panja Vaksin. [Instagram]

"Saya ikut ratusan grup di WhatsApp dan itu saya tengah memilah file yang akan saya hapus," kilahnya seperti dikutip dari Metro.

Tonton Video Porno Saat Sidang Bujeter

Anggota dewan Thaliand bernama Ronnathep Anuwat kedapatan menonton video porno saat rapat bujeter.

Dalam klarifikasinya, Ron mengaku saat itu bukan bermaksud menonton video porno justru sedang menyelidiki gadis di balik video itu yang diduga membutuhkan bantuan.

Baca Juga:Deretan Aksi Anggota DPR saat Rapat, Terbaru Viral Ada yang Nonton Video Syur

"Aku hanya memastikan lingkungan di sekitar gadis tersebut karena khawatir gadis itu disandera gengster yang memaksanya melucuti pakaian," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak