Tubuh Kurus Alyssa Soebandono Bikin Khawatir, Dude Harlino Beri Penjelasan Ini

Tak sedikit yang menyebut perubahan tubuh Alyssa Soebandono jadi kurus karena sakit hingga masalah keluarga, padahal ini faktanya!.

Muhammad Ilham Baktora
Senin, 27 Juni 2022 | 18:39 WIB
Tubuh Kurus Alyssa Soebandono Bikin Khawatir, Dude Harlino Beri Penjelasan Ini
Dude Harlino [Suara.com/Revi C Rantung]

Dude juga menyebutkan kalau istrinya tidak diet seperti yang dituduhkan netizen. Icha hanya suka olahraga bahkan hobi jogging.

"Nggak ada diet, justru tiap hari Icha kan hobi banget jogging kadang berenang," katanya.

Sebelumnya potret Alyssa Soebandono terlihat kurus hingga bikin khawatir ini juga sempat ramai di tahun 2021.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

Baca Juga:Netizen Penasaran, Alyssa Soebandono Jawab Alasan Mengapa Terlihat Kurus dengan Pipi Tirus

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak