"Ke Singapura tinggal berenang," tulis komentar salah satu warganet.
"Enak banget kalian hey anak Batam," komentar warganet di Instagram.
"Jadi pengen ke Batam," tulis warganet di kolom komentar.
"Wah ada tempat nongki langsung pemandangan nampak masa depan," komentar warganet lainnya di Instagram.
Baca Juga:Memikat, Ada Pameran yang Menampilkan Makhluk Hybrid di ArtScience Museum Singapura
Unggahan video seorang warganet yang menunjukkan pemandangan dari tempat nongkrong di tepi pantai Batam terlihat Negara SIngapura ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 29 ribu likes.
Kontributor : Dinar Oktarini
- 1
- 2