Bintang Emon Bahas CCTV, Diduga Beri Sindiran Pedas Kasus Tewasnya Brigadir J

Bintang Emon bahkan tak ragu memention akun pemerintahan ini. Sungguh keberanian yang bikin netizen lain deg-degan.

Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 12 Agustus 2022 | 14:59 WIB
Bintang Emon Bahas CCTV, Diduga Beri Sindiran Pedas Kasus Tewasnya Brigadir J
Bintang Emon di podcast Denny Sumargo.

Postingan Bintang Emon itu langsung viral bahkan sudah ditonton 1,6 juta lebih netizen dan dikomentari 10 ribu lebih publik. Termasuk para artis yang ikut salut dengan keberanian Bintang Emon.

"Nyali lu gede banget sumpah," komentar netizen.

"Hihi video ini lebih seram daripada pengabdi mantan," celetuk netizen lain.

"Tajemmmmm, inget bang manten anyar lo ya, nanti kamu ilang," kata netizen lain.

Baca Juga:Sariawan saat Bulan Madu dengan Alca Octaviani, Bintang Emon Auto Digoda Netizen

"Serius gue deg degan banget," kata yang lain. "Kayanya kali ini bahaya deh bang," netizen ikut ngeri.

"Beckingan si bintang mah netizen," timpal yang lainnya.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini