Kebakaran Terjadi di Kawasan Bulaksumur UGM, Dugaan Awal Korsleting

Kebakaran hebat yang terjadi di wilayah Padukuhan Kocoran itu menyebabkan tiga orang meninggal dunia, dini hari tadi.

Galih Priatmojo
Jum'at, 02 September 2022 | 10:14 WIB
Kebakaran Terjadi di Kawasan Bulaksumur UGM, Dugaan Awal Korsleting
Ilustrasi kebakaran. (Antara)

Karena api sudah membesar dan masih berkobar, warga kemudian memanggil Damkar UGM dan Kabupaten Sleman.

Kabar kebakaran ini awalnya diketahui lewat media sosial Twitter milik @Rahmaddh__

Dibubuhi foto lokasi kejadian, peristiwa kebakaran itu disampaikan dengan keterangan singkat.

"3 meninggal dunia, Husnul Khotimah, kebakaran utara perempatan bulaksumur," tulis akun itu. 

Baca Juga:Fakta Baru Geng Sadis di Bulaksumur, Salah Satu Anggotanya Residivis

Kontributor : Uli Febriarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak