Krisis Ukraina Diduga jadi Pemicu, 67 Persen Remaja Jepang Mulai Kurangi Penggunaan Listrik

Dalam survei tersebut, sebanyak 54,4 persen responden mengatakan mereka sangat tertarik dengan kebijakan energi yang diterapkan pemerintah Jepang

Muhammad Ilham Baktora
Selasa, 04 Oktober 2022 | 20:45 WIB
Krisis Ukraina Diduga jadi Pemicu, 67 Persen Remaja Jepang Mulai Kurangi Penggunaan Listrik
Ilustrasi suasana Jepang saat pemadaman listrik setelah gempa berkekuatan 7,3 SR mengguncang wilayah Jepang Timur di Tokyo, Jepang, Kamis (17/3/2022). [Philip FONG / AFP]

Selanjutnya, sebesar 55,1 persen responden mengusulkan tentang pembangunan kota yang ramah lingkungan, dan 55 persen responden menyebutkan tentang pengelolaan hutan dan penghijauan kota.

Yayasan yang berbasis di Tokyo itu melakukan survei daring yang mencakup total 1.000 orang responden berusia 17 hingga 19 tahun di seluruh Jepang. Survei dilakukan dari 29 Juli hingga 2 Agustus. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak