10 Bacaan Dzikir Harian Sesuai Ajaran Rasulullah SAW yang Membuat Hati Tenang

Bacaan dzikir harian ini sudah diajarkan oleh Rasulullah SAW dan diikuti oleh seluruh umatnya.

Galih Priatmojo
Rabu, 09 November 2022 | 18:23 WIB
10 Bacaan Dzikir Harian Sesuai Ajaran Rasulullah SAW yang Membuat Hati Tenang
Doa Dzikir. (Pexels/ Michael Burrows)

SuaraJogja.id - Setelah sholat, biasanya umat muslim memanjatkan beberapa doa dan dzikir kepada Allah SWT. Dzikir sendiri adalah ungkapan pujian kepada Allah berfungsi untuk lebih meyakinkan hamba bahwa Tuhan akan memberi yang terbaik sesuai ketetapan-Nya. Sejumlah hadist bahkan menyebutkan dzikir sebagai amalan yang paling baik. 

Bacaan dzikir harian ini sudah diajarkan oleh Rasulullah SAW dan diikuti oleh seluruh umatnya. Doa dan dzikir ini juga diharapkan membuat kita senantiasa berhusnuzon dan berpikir positif.

Dzikir menjadi salah satu kegiatan yang bermanfaat untuk mengisi waktu luang. Berikut bacaan dzikir harian yang bisa dibaca setelah sholat agar mendapatkan ketenangan hati setiap harinya. 

1. Istighfar (Astagfirullahal’azim) 3 Kali : Aku memohon ampun kepada Allah Yang Maha Agung

Baca Juga:Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap dengan Bacaan Dzikir dan Artinya

2. Tasbih (Subhanallah) 33 Kali: Maha Suci Allah.

3. Tahmid (Alhamdulillah) 33 Kali: Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam.

4. Takbir (Allahu Akbar) 33 Kali: Allah Maha Besar.

5. Laa Ilaaha Illallaahu Wahdahuu Laa Syariika Lah, Lahul Mulku Wa Lahul Hamdu Wa Huwa’Alaa Kulli Syai’in Qadhir.

“Tidak ada Tuhan yang wajib disembah kecuali Allah Yang Maha Esa. Tidak ada sekutu bagi-Nya. Dialah yang mempunyai kekuasaan dan kerajaan yang memerintahkan, bagi-Nya segala puji-pujian yang menghidupkan dan mematikan, dan Dia berkuasa atas segala sesuatu.”

Baca Juga:Doa-doa dan Bacaan Dzikir Setelah Sholat Jumat, Ada yang Tahu Salah Satunya?

6. Allaahumma antas salaamu wa minkas salaamu wa ilaika ya’uduus salaamu fa hayyinaa rabbanaa bis salaami wa adkhinal- jannata daaras salaami tabaarakta rabbanaa wa ta’aalaita yaa dzal jalaali wal ikram.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak