Rawan Terjadi Kebakaran, Warga Ngadiwinatan Minta Bantuan Hydrant Kering

Selama ini warga hanya mengandalkan alat pemadam seadanya

Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
Sabtu, 05 September 2020 | 18:05 WIB
Rawan Terjadi Kebakaran, Warga Ngadiwinatan Minta Bantuan Hydrant Kering
Sejumlah warga gotong royong mengangkut sisa barang terbakar di Kampung Ngadiwinatan RT 56/RW 11, Ngampilan, Kota Yogyakarta, Sabtu (5/9/2020). [Muhammad Ilham Baktora / SuaraJogja.id]

"Kedepannya memang untuk wilayah yang tergolong padat penduduk dan tidak terjangkau kendaraan roda 4 (mobil pemadam) akan dibangunkan hydrant kering sebagai upaya pencegahan kebakaran. Namun masih kami koordinasikan dahulu," jelas dia.

Sebelumnya satu rumah milik warga Ngadiwinatan RT 56/RW 11, Kelurahan/Kecamatan Ngampilan hangus terbakar, Jumat (4/9/2020). Rumah milik wanita bernama Rubingah (70) terbakar sekitar pukul 06.10 wib.

Sebanyak tiga armada mobil pemadam diterjunkan untuk memadamkan api. Hingga kini pemilik rumah mengungsi ke rumah saudaranya yang tidak jauh dari kampung setempat. Atas insiden tersebut, Rubingah akan menerima bantuan dari pemerintah setempat.

Baca Juga:Viral Video Suara Drumband Mistis Tengah Malam di Jogja, Warganet Curhat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak