Penangkapan Pelaku Pembunuhan di Sewon Berlangsung Dramatis, Polisi Bujuk Ibunya

Pelaku baru bisa ditangkap setelah polisi bernegosiasi dengan ibunya.

Eleonora PEW | Rahmat jiwandono
Rabu, 15 September 2021 | 18:55 WIB
Penangkapan Pelaku Pembunuhan di Sewon Berlangsung Dramatis, Polisi Bujuk Ibunya
Nurhadi Wijaya (25), pelaku pembunuhan, dihadirkan dalam jumpa pers di Mapolres Bantul pada Rabu (15/9/2021). - (SuaraJogja.id/Rahmat Jiwandono)

Sebelumnya diberitakan, Brattomo Sutarman (59) asal Suryodiningratan, Mantrijeron, Kota Jogja tewas dianiaya di rumah kontrakan milik keluarga pelaku pada Selasa (14/9/2021) sekitar pukul 22.45 WIB. Korban tewas setelah kepalanya mengalami luka-luka yang parah.

Penyebabnya karena pelaku membalurkan nasi ke seluruh tubuh korban tidak hanya sekali. Alhasil korban pun marah dan terjadilah keributan saling pukul saat itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak