Suku-suku di Pulau Kalimantan Bukan Hanya Dayak, Ada Juga Suku Lainnya

Kalimantan merupakan pulau ketiga terbesar di dunia. Pulau ini memiliki sejumlah kekayaan, mulai dari suku, adat, budaya hingga sumber daya alam.

Pebriansyah Ariefana
Rabu, 16 Februari 2022 | 04:39 WIB
Suku-suku di Pulau Kalimantan Bukan Hanya Dayak, Ada Juga Suku Lainnya
Peta pulau Kalimantan (Google)

SuaraJogja.id - Berikut ini suku-suku di Pulau Kalimantan. Berbicara mengenai Kalimantan, yang pertama terlintas dalam pikiran adalah sumber daya alamnya di mulai dari sawit, kedelai, padi, jagung dan lainnnya.

Selain kaya akan hasil buminya yang beragam, terdapat banyak suku dengan adat istiadat yang berbeda. Kini suku-suku di Pulau Kalimantan sangatlah beragam, seiring majunya daerah tersebut.

Dan salah satu adalah suku di Kalimantan adalah Dayak. Bila berkunjung ke Kalimantan kita akan menjumpai suku tersebut di pedalaman.

Ciri khas lainya suku Dayak adalah masih menggunakan baju tradisional, dan bentuk rumahnya juga masih tradisional.

Baca Juga:Waspada, 6 Wilayah di Bengkayang Rawan Banjir dan Tanah Longsor

Sebetulnya bukan hanya suku Dayak saja yang mendiami Pulau Kalimantan. Ada beberapa suku lainnya yang juga menjadi warga pulau kalimantan.

Dan ternyata, Suku Dayak merupakan suku terbesar kedua di Kalimantan setelah Suku Banjar yang kini menyebar di berbagai wilayah di pulau ini.

Dahulu hanya ada empat suku di Kalimantan, yakni Dayak, Bugis, Melayu dan Banjar. Namun kini ada suku lainnya yang ada di pulau Kalimantan.

Dan berikut adalah suku- suku di Pulau Kalimantan, di antaranya:

1.       Suku Banjar dengan Jumlah 3.605.770 jiwa

Baca Juga:Stunting di Kaltim Pada 2021 Jadi Sorotan DPR RI, Wagub Kaltim Hadi Mulyadi Harapkan Hal Ini

2.       Suku Dayak dengan jumlah 2.670. 591 jiwa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak