Iran Tuding Amerika Sebagai Biang Terhentinya Pembicaraan Nuklir di Wina

Iran juga meminta jaminan bahwa presiden AS di masa depan tidak akan meninggalkan perjanjian nuklir.

Galih Priatmojo
Senin, 04 April 2022 | 17:25 WIB
Iran Tuding Amerika Sebagai Biang Terhentinya Pembicaraan Nuklir di Wina
Suasana pembangunan kembali reaktor nuklir air berat di Kota Arak, Iran, Senin (23/12/2019). ANTARA FOTO/West Asian News Agency via REUTERS/wsj

Akan tetapi, Moskow kemudian mengatakan telah memiliki jaminan tertulis bahwa perdagangannya dengan Iran tidak akan terpengaruh dengan sanksi terkait Ukraina.

Pernyataan itu memberi kesan bahwa Moskow memberi lampu hijau agar perjanjian nuklir dilanjutkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak