DPRD Gunungkidul Tolak Rencana Pembangunan Tugu Tobong Gamping di Bundaran Siyono, Ini Alasannya

Dalam rapat tersebut, seluruh anggota dewan menolak wancanaproyek pembangunan tugu tobonggamping di Bundaran Siyono.

Galih Priatmojo
Rabu, 27 April 2022 | 08:28 WIB
DPRD Gunungkidul Tolak Rencana Pembangunan Tugu Tobong Gamping di Bundaran Siyono, Ini Alasannya
sejumlah warga tolak rencana pemkab Gunungkidul bangun tugu tobong gamping di Bundaran Siyono. [HarianJogja.com]

Sedangkan, untuk Detail Engineering Design tidak menjelaskan tentang pembongkaran patung pengendang. “Untuk penataan kota tidak ada masalah, tapi pembongkaran patung kendang yang jadi persoalan,” katanya.

Kepala DPUPRKP Gunungkidul, Irawan Jatmiko belum bisa dikonfirmasi. Pada saat dihubungi melalui pesan singkat, ia memberikan penjelasan. “Nanti akan saya kabari,” tulis Irawan di WA.

Sebelumnya Irawan mengatakan sudah menyiapkan program penataan wajah ibu kota kabupaten di tahun ini senilai Rp9,3 miliar. Salah satu programnya mengubah patung di Bundaran Siyono dari pengendang menjadi tugu tobong gamping.

“Alasan perubahan untuk ikon Gunungkidul karena masa lalu tobong gamping merupakan bagian dari aktivitas masyarakat yang sekarang sudah tidak ada lagi,” katanya.

Baca Juga:Paling Hits buat Wisata di Jogja! Ini 5 Pantai Terbaru Gunungkidul

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak