Hanya Bekerja sebagai Buruh Gendong, Begini Perjuangan Ratijem Mampu Sekolahkan Anak hingga jadi Sarjana di UGM

UGM bersama PFI dan Yasanti menggelar aksi solidaritas bersama buruh gendong di Jogja.

Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 22 Desember 2023 | 19:15 WIB
Hanya Bekerja sebagai Buruh Gendong, Begini Perjuangan Ratijem Mampu Sekolahkan Anak hingga jadi Sarjana di UGM
Pemberian sembako dari UGM, PFI dan Yasanti terhadap buruh gendong di Jogja. (SuaraJogja.id/HO-Humas UGM)

Devi Rahman dari PFI menyambut baik kepedulian UGM, sementara Nadrotus Sariroh dari Yasanti mengapresiasi upaya UGM yang menunjukkan perhatian pada masyarakat, terutama buruh gendong di Yogyakarta.

Selama lebih dari 15 tahun, Yasanti telah memberikan pendampingan kepada ibu-ibu buruh gendong di empat pasar, termasuk Pasar Giwangan, sebagai bentuk kasih sayang dan silaturahmi UGM kepada mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak