6 Sifat Enzim, Macam-Macam dan Cara Kerja

Fungsi enzim pada dasarnya untuk mempercepat atau memperlambat reaksi kimia dan mengatur sejumlah reaksi yang beda-beda dalam waktu yang sama.

Pebriansyah Ariefana
Minggu, 28 November 2021 | 15:05 WIB
6 Sifat Enzim, Macam-Macam dan Cara Kerja
6 Sifat Enzim, Macam-Macam dan Cara Kerja (sehatq)

Enzim ini bermanfaat untuk memecah racun yang terdapat dalam tubuh seseorang.

8. Helikase

Enzim ini berfungsi untuk mengetahui DNA dari tubu seseorang.

9. DNA polimerase

Baca Juga:Mengenal Pengertian, Model dan Sifat Logaritma

DNA polimerase bekerja mensintesis DNA dari deoksiribonukleotida.

Cara Kerja Enzim

Enzim dapat dibedakan menjadi eksoenzim dan endoenzim berdasarkan tempat kerjanya, ditinjau dari sel yang membentuknya. Eksoenzim ialah enzim yang aktivitasnya diluar sel. Endoenzim ialah enzim yang aktivitasnya di dalam sel.

Selain eksoenzim dan endoenzim, dikenal juga enzim konstitutif dan enzim induktif. Enzim konstitutif ialah enzim yang dibentuk terus-menerus oleh sel tanpa peduli substratnya ada atau tidak.

Enzim bekerja dengan cara menempel pada permukaan molekul zat-zat yang bereaksi dan dengan demikian mempercepat proses reaksi. Percepatan terjadi karena enzim menurunkan energi pengaktifan yang dengan sendirinya akan mempermudah terjadinya reaksi.

Baca Juga:Verawaty Fadjrin Meninggal karena Kanker Paru-Paru, Kenali Faktor Risikonya!

Sebagian besar enzim bekerja secara khas, yang artinya setiap jenis enzim hanya dapat bekerja pada satu macam senyawa atau reaksi kimia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak